-->

Cara Mengatasi Laverage Browser Caching di Blogger dan Wordpress

Daftar Isi [Tampilkan]
Serieswans.com - Laverage Browser Caching merupakan sebuah masalah yang terjadi pada suatu situs website ataupun blog yang pemiliknya ini kurang bisa mengatur dan memanfaatkan fungsi dari cache pada browser yang mengakibatkan kecepatan loading website dan blognya menjadi lambat.

Fungsi cache pada browser ini adalah jika pengguna mengunjungi website anda maka data seperti gambar dan script akan tersimpan sehingga ketika visitor anda berkunjung kembali ataupun pada saat di reload, datanya itu tidak akan di muat lagi.

Cara Mengatasi Laverage Browser Caching GTmetrix di Blogger dan Wordpress
Fix Laverage Browser Caching

Masalah ini juga sering dan banyak dialami oleh para sahabat blogger semua yaitu mengenai kecepatan loading situsnya. karena laverage browser caching ini juga salah satu faktor penentu kecepatan loading sebuah blog. semakin cepat loading blog anda, maka traffic blog anda lama-lama akan semakin meningkat.

Cara Mengatasi Laverage Browser Caching di Blogger

  • Buka Dashboard Blogger, kemudian pilih Tema => Klik Edit HTML 
  • Selanjutnya tambahkan script HTML di bawah ini dan letakan tepat di bawah kode <head> 
    <include expiration='7d' path='*.css'/>
    <include expiration='7d' path='*.js'/>
    <include expiration='3d' path='*.gif'/>
    <include expiration='3d' path='*.jpeg'/>
    <include expiration='3d' path='*.jpg'/>
    <include expiration='3d' path='*.png'/>
  • Setelah itu simpan tema

Cara  Mengatasi Laverage Browser Caching di Wordpress

  • Buka Cpanel Website anda, lalu buka file manager 
  • Kemudian pilih Public Html dan edit file .htaccess
  • Lalu tambahkan kode di bawah ini

## START EXPIRES CACHING ##
<IfModule mod_expires.c>
ExpiresActive On
ExpiresByType image/jpg "access plus 1 year"
ExpiresByType image/jpeg "access plus 1 year"
ExpiresByType image/gif "access plus 1 year"
ExpiresByType image/png "access plus 1 year"
ExpiresByType text/css "access plus 1 month"
ExpiresByType application/pdf "access plus 1 month"
ExpiresByType text/x-javascript "access plus 1 month"
ExpiresByType application/x-shockwave-flash "access plus 1 month"
ExpiresByType image/x-icon "access plus 1 year"
ExpiresDefault "access plus 2 days"
</IfModule>
## END EXPIRES CACHING ##

Coba cek kecepatan loading website anda di Google PageSpeed Insight dan Gmetrix, jika tidak ada yang berubah, jadi tunggu kurang lebih seminggu setelah anda memasang script laverage browsing caching, setelah itu silahkan cek lagi

Inilah hasil tes kecepatan situs di Gmetrix
Cara Mengatasi Laverage Browser Caching GTmetrix di Blogger dan Wordpress
Gmetrix
dan ini hasil tes kecepatan situs di Google PageSpeed Insights
Cara Mengatasi Laverage Browser Caching GTmetrix/Google PageSpeed Insights di Blogger dan Wordpress
Versi Desktop

Cara Mengatasi Laverage Browser Caching GTmetrix/Google PageSpeed Insights di Blogger dan Wordpress
Versi Mobile


Nah, mungkin itu saja pembahasan kali ini mengenai Cara Mengatasi Laverage Browser Caching GTmetrix di Blogger dan Wordpress. jika anda memiliki pertanyaan, silahkan berkomentar di bawah. semoga bermanfaaat.
Next
Previous
Tidak ada kata "Tapi" dan "Nanti" jika anda ingin Sukses
  • Facebook
  • Twitter
  • Instagram
  • Related Posts

    Buka Komentar ( 2 )
    Tutup Komentar

    2 Komentar

    1. Untuk blogspot tidak bisa ya gan. saya pernah vcoba di blogspot tapi tidak ada pengruhnya.

      BalasHapus
    2. Bisa ko gan, silahkan coba saja, cuma butuh waktu beberapa hari untuk merasakan efek dari memasang laverage browser caching ini

      BalasHapus
    • Mohon Tinggalkan jejak sesuai dengan judul artikel.
    • Tidak diperbolehkan untuk mempromosikan barang atau berjualan.
    • Dilarang mencantumkan link aktif di komentar.
    • Komentar dengan link aktif akan otomatis dihapus
    • Berkomentarlah dengan baik, Kepribadian Anda tercemin saat berkomentar.
    • Jika ingin menulis kode maka harus di-parse terlebih dulu (terutama Javascript dan HTML)
    • Centang kotak Beri tahu saya untuk mendapatkan notifikasi via email jika ada yang membalas komentar.
    • Gunakan tag <i> dan diakhiri dengan kode </i> untuk menuliskan kode. Contoh:
      <i>#comments</i>
    • Gunakan tag <em> dan diakhiri dengan kode </em> untuk menuliskan kode yang lebih panjang atau URL. Contoh:
      <em>#comments {margin:0; padding:10px 15px}</em>

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel

    x
    Berlangganan

    Dapatkan pemberitahuan melalui email setiap ada artikel baru. Gratis!